Alamat

Jl. Raya Panglegur Km. 04

Telp./WA

(0324) 322551

Email

hes@iainmadura.ac.id

Artikel dan Berita Terbaru

TINGKATKAN MUTU, PRODI HUKUM EKONOMI SYARIAH GELAR AUDIT MUTU INERNAL
05 MAR 2024

TINGKATKAN MUTU, PRODI HUKUM EKONOMI SYARIAH GELAR AUDIT MUTU INERNAL

Audit Mutu Internal (AMI) merupakan instrument kunci dalam manajemen sebuah lembaga atau organisasi yang dapat memberikan data valid untuk kepentingan evaluasi dan peningkatan mutu. Dengan kata lain peningkatan mutu sebuah lembaga pendidikan menjadi keniscayaan yang tidak boleh diabaikan untuk menjamin bahwa proses penyelenggaran pendidikan sudah berjalan sesuai dengan standart yang...

FGD SINGKRONISASI DATA LED DAN LKPS FAKULTAS SYARIAH IAIN MADURA
20 JUN 2023

FGD SINGKRONISASI DATA LED DAN LKPS FAKULTAS SYARIAH IAIN MADURA

Bagian dari pertanggungjawaban institusi kepada Badan Akreditasi Nasional adalah menyelesaikan laporan 5 tahunan. Fakultas Syariah yang memiliki tiga program studi akan melaporkannya pada tahun yang sama, yaitu tahun 2023. Program Studi Hukum Ekonomi Syariah mendapatkan kesempatan pertama yang akan diassesmen lapangan, yaitu tanggal 21 dan 22 bulan Juni ini. Untuk...

MAHASISWA TERBAIK PADA YUDISIUM SARJANA KE 34  FAKULTAS SYARIAH IAIN MADURA SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2022
22 AUG 2022

MAHASISWA TERBAIK PADA YUDISIUM SARJANA KE 34 FAKULTAS SYARIAH IAIN MADURA SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2022

Yudisium merupakan proses akhir rangkaian kegiatan akademik bagi mahaiswa di perguruan tinggi. Karena itu, yudisium adalah tahap penentuan status kelulusan mahasiswa secara resmi (termasuk penentuan predikat kelulusan cumlaude, memuaskan, cukup memuaskan). Keputusan yudisium dinyatakan dengan keputusan dekan dan dilaksanakan setelah ada tanggal resmi dan sebelum dilakukan wisuda. Dalam kegiatan yudisium...

FASYA IAIN MADURA SUKSES SELENGGARAKAN PBAK 2021
20 AUG 2021

FASYA IAIN MADURA SUKSES SELENGGARAKAN PBAK 2021

Fakultas Syariah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura sukses melaksanakan kegiatan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) 2021. Kegiatan ini diikuti oleh semua mahasiswa baru dari tiga program studi yang ada di fakultas Syariah (HTN, HKI dan HES) yang digelar menjadi dua hari pelaksanaan (rabu dan kamis/18-19-08-2021). Berhubung situasi dan kondisi...

HMPS HES FASYA IAIN MADURA, sukses gelar Halal Bihalal Yang Di Kemas Dengan Sharing Season.
21 JUN 2021

HMPS HES FASYA IAIN MADURA, sukses gelar Halal Bihalal Yang Di Kemas Dengan Sharing Season.

Himpunan Mahasiswa Hukum Ekonomi Syariah (HMPS HES) 2021, Gelar Halal Bihalal Dan Sharing Season, Kamis, 17 Juni, 2021 Di Auditorium Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura. Halal bihalal yang diadakan oleh HMPS HES tersebut di kemas dengan sharing season yang mengangkat tema "Peluang Dan Tantangan Hukum Ekonomi Syariah Di Era...

Peningkatan Ekonomi Kreatif Di Masa Pandemi Covid- 19 Berbasis Ekonomi Kerakyatan
14 JAN 2021

Peningkatan Ekonomi Kreatif Di Masa Pandemi Covid- 19 Berbasis Ekonomi Kerakyatan

Pelaksanaan pengandian kepada masyarakat sebagai elemen Tri Dharma Perguruan Tinggi merupakan wujud nyata dalam memberikan kontribusi lngsung melalui pelatihan kepda masyarkat berupa ilmu yang dapat digunaan dan dipraktekkan dalam kehidupan sehari-hari. Pada hari Rabu, tepatnya tanggal 09 Desember 2020, kami tim Pengambdian Kepada Masyarakat Program Studi Hukum Ekonomi Syariah Fakultas...